Berita
Jakarta, 24 Februari 2020 - Salah satu keunggulan kompetitif investasi reksa dana dibandingkan dengan jenis investasi lainnya adalah mengenai return reksa dana yang tidak dikenakan pajak. Hal ini tertuang pada UU No 36 Tahun 2008 tentang pajak penghasilan pasal 4 ayat 3 huruf i yang menyatakan bahwa .......
..[read more]Jakarta, 28 Januari 2020 - Bagi sebagian orang, yang namanya nabung atau investasi itu sama saja. Sama sama menyisihkan uang untuk ditempatkan pada instrumen tertentu. Tapi benarkah demikian ?
..[read more]Jakarta, 20 Januari 2020 - Pasca suspensi yang ditetapkan oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK) pada 19 Desember 2019, MNC Asset Management (MAM) dengan cepat merespon surat perintah OJK untuk melakukan penyesuaian atas beberapa komposisi portofolio efek. Setelah selesai menyesuaikan portofolio efek, OJK merespon dengan membuka suspensi. Secara resmi MNC Asset Management mengumumkan kepada nasabah mengenai pembukaan suspensi tersebut dengan surat pemberitahuan berikut :
..[read more]JAKARTA, 17 Januari 2020 - Direktur Utama PT MNC Asset Management (MAM) Frery Kojongian telah memenuhi panggilan Kejaksaan Agung (Kejagung) sebagai saksi di kasus Jiwasraya. Kesaksian ini untuk membantu penyelesaian kasus tersebut.
..[read more]Jakarta, 7 Desember 2019 - Melakukan investasi tidak hanya dilakukan oleh investor asing atau investor nasional yang menyuntikkan dananya . Para milenial atau investasi pemula juga dapat terjun memilih produk investasi berupa reksa dana. Hal ini dilakukan sebagai antisipasi perlambatan ekonomi dan kondisi pasar investasi yang belum menentu, sehingga perlu siasat sebelum memutuskan untuk berinvestasi.
..[read more]